Jumlah Soal:40 soal
Waktu:120 menit
Mulai:
Selesai:
Sisa:
 

  Kelas : 3, Ujian Nasional/Sekolah (Matematika 3/Tahun 2018)

1.   Taman Bunga berbentuk persegipanjang dengan ukuran panjang (8x + 2) meter dan ukuran lebarnya (6x - 16) meter. Jika keliling taman tidak kurang dari 140 meter, maka panjang taman tersebut (p) adalah ........
A.p > 50
B.p 50
C.p > 90
D.p 90


2.   Diketahui himpunan K = {1 < x 11, x bilangan ganjil}.
Banyak himpunan bagian dari himpunan K yang mempunyai 3 anggota adalah ........
A.4
B.10
C.20
D.35


3.   Diketahui himpunan semesta S adalah himpunan bilangan cacah yang kurang dari 20
A adalah himpunan bilangan prima antara 3 dan 20.
B adalah himpunan bilangan Asli antara 2 dan 15.
Komplemen dari A B adalah ........
A.{0, 1, 2, 5, 7, 11, 13, 15, 16, 18}
B.{3, 4, 6, 8, 9, 10, 12, 14, 17, 19}
C.{3, 4, 6, 8, 9, 10, 12, 14, 15, 17, 19}
D.{0, l, 2, 3, 4, 6, 8, 9, 10, 12, 14, 15, 16, 17, 18, 19}


4.   Wawancara dari 40 orang pembaca majalah diketahui 5 orang suka membaca majalah tentang politik dan olahraga, 9 orang yang tidak menyukai keduanya. Banyak pembaca yang menyukai majalah olahraga sama dengan dua kali banyak pembaca yang menyukai majalah politik. Banyak pembaca yang menyukai majalah politik adalah ........
A.8 orang
B.10 orang
C.12 orang
D.14 orang


5.   Perhatikan gambar berikut!

Pasangan sudut luar sepihak adalah ........
A.2 dengan 5
B.4 dengan 8
C.2 dengan 7
D.4 dengan 5


6.   Perhatikan gambar!

Luas karton yang digunakan untuk membuat bangun huruf E adalah ........
A.1.448 cm²
B.1.356 cm²
C.1.224 cm²
D.924 cm²


7.   Perhatikan gambar bangun yang terdiri dari jajargenjang dan segitiga siku-siku.

Keliling bangun tersebut adalah ........
A.105 cm
B.120 cm
C.123 cm
D.156 cm


8.   Seorang pengamat berada di atas mercusuar yang tingginya 12 meter. Ia melihat kapal A dan kapal B yang berlayar di laut. Jarak pengamat dengan kapal A dan B berturut-turut 20 meter dan 13 meter. Posisi kapal A, kapal B, dan kaki mercusuar terletak segaris. Jarak kapal A dan kapal B adalah ........
A.7 meter
B.11 meter
C.12 meter
D.15 meter


9.   Perhatikan gambar!

Titik O adalah pusat lingkaran. Garis AC adalah diameter.
Besar sudut ADB adalah ........
A.37°
B.53°
C.74°
D.106°


10.   Pak Budi memiliki kawat panjangnya 10 m yang akan dibuat empat kerangka bangun ruang seperti gambar berikut.

Sisa kawat yang dimiliki Pak Budi adalah ........
A.5 cm
B.10 cm
C.15 cm
D.20 cm


11.   Perhatikan gambar!

Diketahui AB = BC = CD. Panjang BF adalah ........
A.17 cm
B.16 cm
C.15 cm
D.14 cm


12.   Sebuah tabung berdiameter 14 cm dengan tinggi 34 cm. Luas seluruh permukaan tabung adalah ........
A.4.224 cm²
B.2.112 cm²
C.1.804 cm²
D.902 cm²


13.   Perhatikan data berat badan (kg) dari 16 siswa berikut!
          63, 58, 46, 57, 64, 52, 60, 46, 54, 55, 58, 65, 46, 46, 62, 56
Median dari data tersebut adalah ........
A.46.0
B.50,0
C.55,5
D.56,5


14.   Rata-rata tinggi badan 32 orang siswa 170,5. Jika satu siswa yang memiliki tinggi badan 154 disertakan, rata-rata tinggi badan seluruhnya adalah ........
A.160 cm
B.165 cm
C.170 cm
D.175 cm


15.   Dalam kantong terdapat tiga bola berwarna merah diberi nomor 1 - 3, lima bola berwarna kuning diberi nomor 4 - 8, dan empat bola berwarna hijau diberi nomor 9 - 12. Tiga bola diambil satu persatu secara acak dari dalam kantong. Pengambilan pertama, muncul bola merah bernomor genap dan tidak dikembalikan. Pengambilan kedua, muncul bola hijau bernomor prima dan tidak dikembalikan. Peluang terambilnya bo la bernomor ganjil pada pengambilan ketiga adalah ........
A.30%
B.40%
C.50%
D.60%


16.   Hasil dari 9 x (12 + (-5)) : (-8 - 13) adalah ........
A.1
B.0
C.-3
D.-4


17.   Hasil dari adalah ........
A.1
B.1
C.2
D.2


18.   Suhu di dalam kulkas sebelum dihidupkan 24°C. Setelah dihidupkan suhu dalam kulkas menjadi -7°C. Selisih suhu antara sebelum dan sesudah dihidupkan adalah ........
A.-31°C
B.-17°C
C.17°C
D.31°C


19.   Hasil dari (-3)³ + (-3)² + (-3)1 + (-3)0 adalah ........
A.-24
B.-21
C.-20
D.-18


20.   Suku ke-52 dari barisan bilangan 7, 12, 17, 22, 27, ... adalah ........
A.257
B.259
C.262
D.267


21.   Pola berikut dibentuk menggunakan batang korek api:

Banyak batang korek api yang digunakan untuk membentuk pola ke (50) adalah ........
A.150
B.151
C.152
D.153


22.   Jumlah bilangan kelipatan dari 3 dan 5 antara 200 dan 400 adalah ........
A.3.600
B.3.900
C.4.200
D.7.800


23.   Ali menabung uang sebesar Rp 1.500.000,00 di sebuah bank. Setelah 8 bulan jumlah tabungannya menjadi Rp 1.600 .000 ,00. Persentase suku bunga bank tersebut per tahun adalah ....
A.10%
B.8,5%
C.8,0%
D.7,5%


24.   Dengan mobil jarak 120 km dapat ditempuh dalam waktu 2 jam, sedangkan dengan jalan kaki jarak 100 meter dapat ditempuh dalam waktu 2 menit. Perbandingan kecepatan mobil dan jalan kaki adalah ........
A.10 : 1
B.20 : 1
C.30 : 1
D.40 : 1


25.   Perbandingan kelereng Fajri, Fadil, dan Fikri 3 : 7 : 9. Jika jumlah kelereng Fajri dan Fikri 96 butir, jumlah kelereng ketiganya adalah ........
A.190 butir
B.152 butir
C.133 butir
D.114 butir


26.   Himpunan penyelesaian pertidaksamaan dari x - 1 2x - 5, x bilangan bulat adalah ........
A.{x | x -4, x bilangan bulat}
B.{x | x 4, x bilangan bulat}
C.{x | x 6, x bilangan bulat}
D.{x | x -6, x bilangan bulat}


27.   Diketahui himpunan A = {x | 2 < x 12, x bilangan genap}. Banyaknya himpunan bagian A yang memiliki 3 anggota adalah ........
A.10
B.12
C.14
D.16


28.   Perhatikan diagram panah!

Rumus fungsi dari K ke L adalah ........
A.f(x) = 4(2x - 3)
B.f(x) = 2(4x -12)
C.f(x) = (8x - 24)
D.f(x) = (16x - 48)


29.   Diketahui rumus fungsi f(x) = 5x + 3.
Jika f{p) = - 7 dan.f{3) = q, maka nilai p + q adalah ........
A.20
B.16
C.- 14
D.- 32


30.   Keliling kebun berbentuk persegi panjang 72 m.jika selisih panjang dan lebar 4 m, maka luas kebun itu adalah ........
A.320 m²
B.288 m²
C.160 m²
D.144 m²


31.   Perhatikan gambar!

Keliling bangun tersebut adalah ........
A.74 cm
B.86 cm
C.90 cm
D.102 cm


32.   Fadil berada di atas sebuah mercusuar yang memiliki ketinggian 90 meter. Fadil melihat kapal A dan kapal B. Jarak Fadil ke kapal A 150 meter dan jarak Fadil ke kapal B 410 meter. Posisi alas mercusuar, kapal A, dan kapal B segaris. Jarak kapal A dan kapal B adalah ........
A.240 meter
B.250 meter
C.280 meter
D.300 meter


33.   Perhatikan gambar berikut!

Titik O adalah titik pusat lingkaran.
Jika besar sudut BOC = 40°, besar sudut ADB adalah ........
A.40°
B.50°
C.70°
D.80°


34.   Suatu prisma memiliki 24 rusuk dan 10 sisi. Bentuk alas prisma tersebut adalah ........
A.segienam
B.segidelapan
C.segisembilan
D.segiduabelas


35.   Segitiga PQR dan segitiga STU merupakan dua segitiga kongruen.
Besar R = U dan Q = S. Manakah pasangan sisi yang sama panjang?
A.PR = SU
B.QR = TU
C.PQ = SU
D.PQ = ST


36.   Diberikan data usia sekelompok anak sebagai berikut:
          14, 13, 15, 14, 17, 16, 12, 18, 13, 11, 14, 17, 13, 12, 17, 16
Median dari data tersebut adalah ........
A.14
B.13,5
C.12,5
D.12


37.   Hasil ulangan matematika dari 32 siswa adalah 8,5.
Seorang siswa yang memperoleh nilai 9,0 tidak disertakan, nilai rata-ratanya menjadi ........
A.8,45
B.8,47
C.8,48
D.8,50


38.   Dalam satu tahun di suatu wilayah terjadi 720 kali kecelakaan lalu lintas seperti diagram di bawah.

Banyak kecelakaan mobil barang dalam data tersebut adalah ........
A.200
B.144
C.72
D.36


39.   Berikut ini data pengunjung kolam renang pada minggu pertama bulan Agustus .

Jumlah pengunjung seluruhnya 1.182 orang.
Jumlah pengunjung pada hari Sabtu adalah ........
A.200 orang.
B.215 orang.
C.225 orang.
D.235 orang.


40.   Dalam kantong terdapat lima bola berwarna merah diberi nomor 1 sampai 5, empat bola berwarna kuning diberi nomor 6 sampai 9, dan tiga bola berwarna hijau diberi nomor 10 sampai 12. Sebuah bola diambil secara acak, muncul bola hijau bernomor ganjil dan tidak dikembalikan. Diambil lagi sebuah bola secara acak, muncul bola kuning bernomor prima dan tidak dikembalikan. Jika diambil lagi sebuah bola secara acak, peluang terambilnya bola bernomor prima adalah . ........
A.
B.
C.
D.


HomeCopyright © 1999-2020, InVirCom, All rights reserved.
Homepage : http://www.invir.com, email : banksoal@invir.com